Jumat, 26 Juni 2015

    Abis sakit seminggu jadi males masak :(, ini masakan pertama sehabis sakit yang gampang ajah, resepnya ga pake cabe jadi anak-anak bias makan (kalau suka) hihi ... begini jadinya. :)

    Bahan-bahan

    2 cangkir Beras Putih
    4 lembar Daun Salam
    1 batang Serai
    secukupnya Garam Halus
    1 sendok makan Gula Pasir
    1 sendok teh Kecap Ikan
    2 siung Bawang Merah
    3 siung Bawang Merah
    2 siung Bawang Putih
    2 siung Bawang Putih

    Langkah


    1. Siapkan Bahan.


    2. Bawang yang digoreng.

    3 .Bawang yang dihaluskan,. lalu ditumis 1/2 matang aja dengan 2sdm minyak.

    4. Masukkan beras ke rice cooker dengan takaran air agak sedikit lebih dari takaran biasanya. cemplungin semua bahan2, aduk rata, masak sampai matang dalam rice cooker.

    5. Nasi Liwet Sudah Matang dalam rice cooker. * Bisa ditambah teri asin medan.

    6. Nasi Liwet Sunda disajikan dengan pelengkap sederhana. :) nyammmm

Tidak ada komentar:

Posting Komentar